Kita pasti kenal dengan Iran dan Korea Utara yang pemerintahnya amat "garis keras" dan (menurut amrik) provokatif bagi perdamaian dunia karena kerap menggelar pamer kekuatan militer sehingga menjadi atensi dunia internasional dan menjadi headline surat kabar di seluruh dunia.
Ternyata yang Iran dan Korea Utara lakukan hanyalah gertak sambal dan terbukti hoax yang menggelikan. Banyak bukti yang menegaskan bahwa apa yang dilakukan Iran dan Korea Utara hanyalah hoax yang....menggelikan. Sedikit contohnya diantaranya:
1. Uji Peluru Kendali Iran
2. Pesawat Tanpa Awak Iran (2012)
Benar-benar pekerjaan editor sotosop kelas teri yang malas.
3. Pesawat Tempur Siluman Iran (2013)
4. Foto Presiden Kim Jong Il (2008)
Korea Utara merespon isu yang lontarkan oleh Barat yang mengatakan bahwa kesehatan Presiden Kim Jong Il semakin memburuk.
Media di Pyongyang merilis foto Kim Jong Il tengah bersama pasukannya.
Dalam foto yang dirilis tersebut Kim Jong Il berdiri gagah sebagai
seorang diktator yang disegani dan dicintai. Sayangnya, editor foto ini
lupa menambahkan garis tangga di belakang kaki Kim Jong Il.